Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Artikel Utama

"First Principle Thinking" Berpikir Kreatif ala Elon Musk

4 April 2024   15:30 Diperbarui: 7 April 2024   00:03 1173 23

Sebuah cara berpikir yang telah dikemukakan filsuf dan ilmuwan Aristoteles, lebih 2000 tahun lalu. Ia percaya bahwa, kita belajar lebih banyak memahami prinsip-prinsip dasar dari suatu subjek. Dan mendifinisikan "First Principle Thinking" sebagai basis pertama dari mana sesuatu diketahui. Sebuah asumsi dasar yang tidak bisa dideduksi atau diuraikan lebih jauh lagi. Sebuah fundamental atau esensi sebenarnya dari suatu subjek. Cara berpikir inilah yang telah diadopsi Elon Musk, pengusaha kreatif dan inovatif sehingga mampu membangun dan mengembangkan Tesla Inc, Solarcity, SpaceX, dan PayPal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun