Dalam sebuah sistem demokrasi, partai politik mempunyai posisi (status) dan peranan (role) yang sangat penting. Dimana peranan penting partai politik adalah sebagai penghubung yang sangat strategis antara proses-proses pemerintahan dengan warga negaranya.
KEMBALI KE ARTIKEL