Keluarga merupakan lingkungan sosial pertama yang bersentuhan dengan individu sejak lahir, yang
termasuk ke dalam lingkungan keluarga pertama adalah ayah, ibu dan individu itu sendiri. Setiap orang tua pastinya menginginkan yang terbaik untuk anaknya. Keinginan inilah yang kemudian akan membentuk model pengasuhan yang akan ditanamkan oleh orang tua kepada anaknya.
KEMBALI KE ARTIKEL