Menetapkan target dan perencanaan performa sangat berkaitan antara satu dengan lainnya. Pasalnya, performa sangat menentukan apakah target yang sudah ditetapkan akan tercapai atau tidak. Namun, menetapkan target bukanlah perkara yang mudah, berikut ini adalah kriteria yang harus diperhatikan dalam menetapkan target.
KEMBALI KE ARTIKEL