Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Penyebaran Agama dengan Menggunakan Bahasa Vernakular

23 November 2022   09:10 Diperbarui: 23 November 2022   09:15 326 1
Dalam kehidupan sehari-hari, kita sering diperhadapkan dengan istilah Agama dan Bahasa, dimana kedua hal tersebut memiliki relasi yang begitu erat dan memiliki dampak yang begitu jelas dalam kehidupan kita. Penyebaran agama tidak hanya berpengaruh kepada kehidupan sosial saja, tetapi juga melalui perkembangan bahasa. Di sisi lain pola hidup, tingkah laku, adat istiadat, dan cara berpakaian dan unsur budaya lain juga bisa disampaikan atau ditransmisikan melalui bahasa. Lantas yang menjadi pertanyaannya bagaimana bahasa vernakular itu dikatakan sebagai penyebaran agama?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun