Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film Pilihan

Berlibur dalam Fantasi di Masa Pandemi

12 Maret 2021   22:11 Diperbarui: 12 Maret 2021   22:20 178 6
Hari-hari ini kita perlu memperbanyak fantasi. Kata fantasi sendiri berarti khayalan atau daya yang mampu menciptakan sesuatu dalam angan-angan. Dalam ruang fantasi ada begitu banyak keinginan yang hendak direngkuh. Muncul angan-angan, seperti jalan-jalan, nonton di bioskop, mengadakan acara keluarga, salat bersama, ekaristi bersama, ketemu teman-teman di kampus dan tempat kerja. Pokoknya banyaklah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun