Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Logika Ekonomi Amartya Sen vs Hipotesa Lee

20 November 2020   09:52 Diperbarui: 20 November 2020   09:56 374 5
Namun, sudah lebih dari sepuluh tahun itu, sesungguhnya telah banyak keraguan mengenai keunggulan nilai-nilai Asia itu. Pada akhir dasawarsa 1980-an misalnya, sudah ada beberapa studi ilmiah yang mencoba menganalisa secara kritis kinerja "Mujizat Asia Timur". Salah satu studi yang populer adalah tulisan Karel von Wolferen, The Enigma of Japanese Power: People and Politics in a Stateles Nation (1989). Wartawan Belanda yang sudah sepuluh tahun menetap di Jepang itu, mampu menunjukkan bahwa suksesnya perekonomian Jepang terwujud karena ada represi terhadap rakyat, meski itu dilakukan dengan sangat halus penuh aturan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun