Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingkah Analisis Sosial untuk Meningkatkan Empati Demi Kesehatan Lingkungan?

23 Februari 2021   15:27 Diperbarui: 23 Februari 2021   16:00 178 3
Karena adanya hal ini, masyarakat yang peduli akan lingkungan banyak yang tersadar untuk menuntaskan masalah "kecil" ini agar tidak menimbulkan penyakit dan juga merugikan masyarakat dalam hal lainnya. Munculnya "Bank Sampah" adalah salah satu gebrakan yang dapat sedikit banyak membantu masyarakat mengatasi persoalan lingkungan ini. Bank Sampah banyak muncul tidak hanya di kawasan sekitaran "JaBoDeTaBek", tetapi mulai merambah ke daerah-daerah lainnya di Indonesia, seperti di Magelang dan Yogjakarta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun