Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Dilema Etika Dalam Pengambilan Keputusan

19 Januari 2023   15:59 Diperbarui: 20 Januari 2023   10:32 559 2
"Ing ngarso sung tuladha, ing madya mangun karsa, Tut wuri handayani" atau "Di depan memberi teladan, di tengah membangun motivasi, dan di belakang memberikan dukungan".  Tiga semboyan yang dicetuskan oleh Ki Hajar Dewantara dan dikenal dengan sebutan Patrap Triloka tersebut sangat dalam maknanya terutama bagi seorang pemimpin. Pemimpin dituntut untuk memiliki jiwa teladan yang mampu membangun motivasi dan memberi dukungan dalam setiap keputusannya. Terkesan sederhana, namun tidak semudah melaksanakannya terutama dalam memberi teladan. Disaat nilai-nilai kebajikan sudah tertanam dalam diri setiap kita/pemimpin, maka itu menjadi modal besar dalam menyikapi suatu masalah dan pada akhirnya mampu memutuskan suatu keputusan dengan berpijak pada proses memanusiakan hubungan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun