Tren "Fast Fashion" dan Larisnya Baju Bekas di Indonesia
18 Januari 2019 12:47Diperbarui: 19 Januari 2019 06:47353713
Namanya boleh berbeda-beda di berbagai daerah. Di Jogja orang menyebutnya "awul-awul", sedangkan daerah lain baju bekas identik dengan istilah "Cakar" yang merupakan kepanjangan dari "Cap Karung".
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.