Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal Pilihan

Kolektor, Komunitas Seni dan Literasi di Opening Serunih Gallery

5 Juni 2022   10:55 Diperbarui: 5 Juni 2022   11:21 534 4
Selong, NTB-- Opening Ceremony Serunih Gallery bertajuk "Rangkula, Asam Garam Pelukis Lokal Lombok Timur', Sabtu (04/06/2022) malam berlangsung meriah. Ruang pamer lantai dua Seruni Coffee (Seco), Komplek PTC Selong dipenuhi undangan, para seniman, dan komunitas-komunitas lainnya. Goretan lukis bertuliskan Rangkula 2022 dari  S. Apriadi (akrab dengan panggilan Mamiq Adi), salah satu pelukis dari komunitas Seni Waktu, menandai puncak seremoni malam itu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun