Dunia kepenulisan gempar dengan pernyataan dari penulis Tere Liye yang mengumumkan bahwa dia tidak akan mencetak lagi buku-bukunya di toko buku. Hal ini dikarenakan masalah penambahan pajak bagi profesi penulis. Tere menganggap hal ini tidak cukup adil.
KEMBALI KE ARTIKEL