Mohon tunggu...
KOMENTAR
Blog Competition Artikel Utama

{ASEAN Article Fest} Sudahkah Kamu Berkontribusi untuk Ekonomi ASEAN? Kini Saatnya!

10 Mei 2023   00:01 Diperbarui: 16 Mei 2023   14:58 3008 1
Melalui tema ASEAN Matters: Epicentrum of Growth, Keketuaan ASEAN Indonesia 2023, Indonesia memiliki misi untuk meningkatkan kerja sama ekonomi negara-negara ASEAN. Di bidang sistem pembayaran, Bank Indonesia senantiasa mendorong konektivitas atau keterhubungan antarnegara, atau yang biasa disebut sebagai cross border transaction. Salah satunya, melalui Regional Payment Connectivity (RPC) yang tengah digarap Bank Indonesia bersama bank sentral negara-negara ASEAN lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun