Setiap individu memiliki jiwa seni. Ada yang tereksplorasi dengan baik, ada yang kurang tereksplorasi. Jiwa seni tersebut sebaiknya jangan dibiarkan mati, tetapi harus terus dikembangkan. Kenapa? Karena jiwa seni ini sangat berperan dalam proses pembentukan dan pengembangan kreativitas yang akan menunjang pembentukan karakter.
KEMBALI KE ARTIKEL