Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Artikel Utama

"Reshuffle" Kabinet, Mengurai Asa Tingkatkan Kinerja

5 September 2015   11:56 Diperbarui: 5 September 2015   11:56 1175 11
Bulan April lalu, pasca enam bulan menjalankan roda pemerintahan, Kabinet Kerja di bawah komando Presiden Joko Widodo diterpa isu perombakan susunan kabinet. Isu tersebut muncul seiring dengan kurang optimalnya kerja beberapa menteri yang berimbas pada menurunnya tingkat kepercayaan masyarakat, terutama setelah beberapa kebijakan yang dikeluarkan pemerintah dinilai tidak prorakyat, seperti kenaikan harga BBM yang selalu menimbulkan efek domino, yakni meningkatnya pula harga kebutuhan pokok.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun