Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Budi Waseso Perintahkan Tangkap Pemilik Diskotek MG Hidup atau Mati

27 Desember 2017   17:15 Diperbarui: 27 Desember 2017   17:17 363 0
JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Budi Waseso menegaskan, pihaknya terus melakukan pencarian terhadap pemilik Diskotek MG yang masih buron.

 Mantan Kabareskrim Polri itu menginstruksikan anggotanya untuk menangkap pemilik Diskotek MG hidup atau mati.

 "Saat ini sedang kami ikuti terus tetapi sudah diinstruksikan ke keseluruhan anggota saya kalau memang tidak bisa ditangkap dalam kondisi hidup, mati pun tidak apa-apa," kata Waseso di Gedung BNN Cawang, Jakarta Timur, Rabu (27/12/2017).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun