Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Anti Access/Area Denial Menjadi Fitur Pertimbangan pada Jet Tempur Generasi Keenam

8 Maret 2023   18:00 Diperbarui: 8 Maret 2023   18:05 889 14
Generasi pesawat tempur sepertinya akan melahirkan generasi terbaru atau tepatnya generasi ke enam dalam beberapa tahun mendatang, setidaknya menunggu proposal yang diajukan kepada para kontraktor pesawat tempur dari pihak militer.

Generasi kelima memang belum banyak melahirkan pesawat tempur hingga saat ini, tercatat hanya LM F-22, F-35, Chengdu J-20 dan Sukhoi SU-57 yang mempresenstasikan tiga negara yang baru membangun pesawat jet tempur generasi kelima yaitu Amerika, Tiongkok dan Rusia.

Hal ini karena memang tidak murah membangun pesawat tempur generasi kelima ini sehingga banyak pesawat tempur generasi keempat yang diupgrade ke generasi 4.5 atau 4 + ataupun 4 ++ dengan beberapa fitur generasi kelima, contohnya adalah pesawat tempur Mcdonnell Douglas F-15 Strike Eagle II (sekarang Boeing) dan  General Dynamics F-16 V (sekarang Lockheed Martin).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun