Trenggalek --Â Demi menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat Trenggalek dari ancaman banjir, Komandan Kodim (Dandim) 0806/Trenggalek, Letkol Czi Yudo Aji Susanto, S.Sos., M.A., hadir langsung di Bendungan Tugu, Selasa (12/11/2024) untuk memantau proyek penanganan lereng spillway yang strategis ini. Kehadirannya disambut hangat oleh Kepala UPB IV BBWS Brantas, Farullah Hasby, S.T., yang menyatakan sinergi dengan Kodim 0806/Trenggalek sangat penting dalam mitigasi bencana.
KEMBALI KE ARTIKEL