Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Kejutan Ulang Tahun untuk Dandim 0806/Trenggalek: Momen Solidaritas TNI-Polri dan Forkopimda!

15 Oktober 2024   14:01 Diperbarui: 15 Oktober 2024   14:12 47 0
Trenggalek -- Sebuah momen penuh kehangatan dan kejutan menyelimuti Graha Paripurna DPRD Trenggalek, Selasa (15/10/2024), sebelum dimulainya Rapat Paripurna. Dandim 0806/Trenggalek, Letkol Czi Yudo Aji Susanto, S.Sos., M.A., menerima kejutan ulang tahun yang tak terduga dari Kapolres Trenggalek, AKBP Indra Ranu Dikarta, S.I.K., M.Si., dengan disaksikan Forkopimda Trenggalek. Kejutan ini diwarnai dengan pemberian kue ulang tahun, membuat Dandim tak mampu menyembunyikan rasa haru dan bahagianya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun