Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Bersatu dalam Bencana: Momen Solidaritas Tiga Pilar Desa Senden Menyinari Desa Pasca Bencana

9 Januari 2024   12:32 Diperbarui: 9 Januari 2024   12:37 90 0
Trenggalek -- Kehebatan solidaritas dan gotong royong menjadi sorotan di Desa Senden, Kecamatan Kampak, Kabupaten Trenggalek, saat Babinsa Senden Serda Totok Koramil 0806/05 Kampak, bersama Pilar Desa, TRC-BPBD Trenggalek, dan warga setempat, bergotong royong melaksanakan pembersihan pohon yang roboh dan merusak rumah Bapak Ahmad Santoso dan Ibu Yatimah, Selasa (9/1/2024).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun