Trenggalek --Â Kwartir Ranting (Kwarran) Gandusari meriah dengan kehadiran tokoh-tokoh penting dalam kegiatan pelantikan Pramuka Siaga Garuda Kwartir Ranting Gandusari tahun 2023. Bertempat di Lembah Kepuh Edupark Desa Sukorejo, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Trenggalek, acara ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, termasuk Ketua Kwarcab Penggerak Pramuka Kabupaten Trenggalek, Maksum Ismail, dan Bati Wanwil Koramil 0806/06 Gandusari, Serka Edi Purwanto, Sabtu (11/11/2023) malam.
KEMBALI KE ARTIKEL