Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKS Kelompok 8 FAI UHAMKA di Yayasan YOI SKUL Menteng Atas, Jakarta Selatan

10 April 2022   21:14 Diperbarui: 10 April 2022   21:16 889 0
Kuliah Kerja Sosial (KKS) adalah suatu kegiatan yang dilakukan mahasiswa dalam rangka memperdayakan suatu tempat atau desa dengan tujuan membangun tempat tersebut menjadi lebih maju. KKS juga dibuat sebagai cara untuk menyelesaikan kegiatan perkuliahan pada semester VIII maka dari itu kegiatan KKS harus dilaksanakan sebaik mungkin agar dapat bermanfaat bagi tempat yang diberdayakan tersebut. Agenda KKS merupakan ajang pembuktiaan bahwasanya mahasiswa adalah pelaku atau agen perubahan untuk negara khususnya dalam ruang lingkup masyarakat. Dengan membawa ide-ide dan gagasan yang baru, harapannya mahasiswa dapat membuat sebuah gebrakan baru yang dapat melepas ketertinggalan pada masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun