Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN Tematik UPI 2023: Mahasiswa UPI Mengadakan Sosialisasi Pemilahan sampah

24 Agustus 2023   09:00 Diperbarui: 24 Agustus 2023   09:01 103 0
Sampai saat ini, persoalan mengenai sampah di berbagai wilayah Indonesia masih menjadi isu yang cukup kompleks. Timbunan sampah sering kali dianggap sebagai hal yang wajar, hal ini juga diperparah dengan minimnya pengetahuan masyarakat mengenai pemilahan sampah. Padahal, sampah yang tidak dipilah dapat menyebabkan berbagai dampak negatif, baik itu bagi lingkungan ataupun kesehatan manusia, seperti tercemarnya tanah, air, dan udara akibat limbah beracun; rusaknya ekosistem, dan keseimbangan ekologi; serta masalah pernapasan dan penyakit kulit pada manusia yang timbul akibat zat-zat atau partikel-partikel kecil dari sampah yang beterbangan di udara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun