Tujuh hari telah dilaksanakan KKN (Kuliah Kerja Nyata) 2021 Universitas Negeri Malang di Desa Sumbertempur. Desa Sumbertempur terletak di Kecamatan Wonosari Kabupaten Malang. Dalam pelaksanaannya mahasiswa dituntut untuk menyusun dan menjalankan program kerja kepada masyarakat desa.Â
KEMBALI KE ARTIKEL