DESA PURWOREJO-Pada gelaran KKN Universitas Negeri Malang 2022 tahun ini berlangsung cukup lama sekitar 3,5 bulan. Â Dan pada kegiatan kali ini anggota KKN UM melaksanakan program kerja yaitu dengan memasang tanda pengenal jabatan di seluruh rumah perangkat desa mulai dari ketua RT, RW atau kepala dusun dan kepala Desa Purworejo.Â
KEMBALI KE ARTIKEL