**Kalimati, 28 Agustus 2024** -- Dalam rangka menutup kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Dusun Balonggayam, mahasiswa Universitas Maarif Hasyim Latif menggelar acara perpisahan dengan adik-adik SD di SDN Kalimati 1. Kegiatan ini berlangsung pada hari Rabu, 28 Agustus 2024, dari pukul 08.00 hingga 10.00 WIB, di halaman sekolah yang dipenuhi oleh keceriaan anak-anak.
KEMBALI KE ARTIKEL