Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Strategi Pemulihan Ekonomi: Pendampingan dan Pelatihan UMKM Melalui Digitalisasi Bisnis

6 Februari 2024   08:20 Diperbarui: 6 Februari 2024   08:33 103 0
Mahasiswa Universitas PGRI Madiun (UNIPMA) yang tergabung dalam Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) Kelompok 09 melaksanakan beberapa program kerja terhadap UMKM di Dusun Ngijo, Kecamatan Kendal, Kabupaten Ngawi yaitu: Upgrade Logo, Digitalisasi Marketing, serta Pembuatan Konten (Video Profilling) untuk menarik minat pembeli yang dilakukan mulai tanggal 24 Desember 2023 hingga 17 Januari 2024 setelah melakukan observasi terlebih dahulu pada tanggal 12 Desember 2023.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun