Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Tim Pengabdian Masyarakat UM Banjarmasin Program Edukasi Melek Stunting Kepada Remaja di Desa Samuda

25 Maret 2023   12:41 Diperbarui: 25 Maret 2023   13:26 211 0
Stunting sering kali kita temukan, terutama pada anak yang mengalami hal tersebut. World Health Organization atau WHO (dalam Ruswati., Leksono., Prameswary., dkk., 2021) menjelaskan bahwa stunting ialah gangguan pertumbuhan dan perkembangan terjadi pada anak- anak yang diakibatkan gizi yang buruk, infeksi berulang, dan stimulasi psikososial yang tidak memadai. Stunting memiliki dampak dalam jangka waktu yang pendek hingga panjang. Misalnya seperti berdampak pada kognitif anak sehingga menghambat proses belajarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun