Dalam era digital yang semakin maju, kemampuan menggunakan komputer menjadi salah satu keterampilan dasar yang sangat penting. Memahami pentingnya keterampilan ini, mahasiswa Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang mengadakan sosialisasi dan pelatihan dasar-dasar komputer di SDN 02 Sirnajati. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dasar tentang komputer kepada siswa-siswi, sehingga mereka lebih siap menghadapi tantangan teknologi di masa depan.Â
Kenapa kita harus belajar Komputer?
KEMBALI KE ARTIKEL