Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Senam kontemporer, bersama Ibu-Ibu Desa Singkup

9 Agustus 2024   19:40 Diperbarui: 9 Agustus 2024   19:43 40 1
Pada 9 Agustus 2024, tepatnya di hari jum'at sore mahasiswa KKN Kuliah Kerja Nyata UM Kuningan bersama Ibu-ibu desa Singkup melaksanakan senam kontemporer dimana senam kontemporer ini adalah senam yang dilakukan dengan mengikuti perkembangan zaman. Dalam pelaksanaannya, senam kontemporer dapat dilakukan dengan cara bergerak di tempat atau dengan cara berpindah-pindah tempat. Senam ini bertujuan untuk melenturkan badan serta menyehatkan tubuh. Dalam pelaksanaan senam tersebut di pandu oleh perwakilan Ibu-ibu dari Desa Singkup. Selain menyehatkan tubuh, senam dapat mengembalikan mood yang rusak dan senyuman yang pudar, karena dengan senam bersama dapat menyehatkan jiwa dan raga serta pikiran. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun