Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN Kolaborasi 086 Rowotamtu bersama Warga Dusun Glagasan dalam Acara Peduli Lingkungan

11 Agustus 2023   23:59 Diperbarui: 12 Agustus 2023   00:12 186 1
Rowotamtu, 30 Juli 2023 - Dalam rangka mempersiapkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan RI, warga Dusun Glagasan, Desa Rowotamtu mengadakan acara kerja bakti. Kerja bakti dilakukan oleh sejumlah warga Dusun Glagasan bersama dengan Tim KKN Kolaborasi kelompok 086 Desa Rowotamtu. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk pengabdian mahasiswa kepada masyarakat untuk saling menjaga kebersihan lingkungan sebagai realisasi program utama KKN Kolaborasi Kelompok 086 yang mengangkat tema “Lingkungan”.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun