Dewasa ini, Pemerintah di daerah Indonesia bagian tengah memfokuskan kesehatan sebagai faktor yang menjadi perhatian khusus. Hal itu sejalan dengan arahan Presiden RI, Ir. H. Joko Widodo, pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) tentang Program Pembangunan Keluarga Berencana (BANGGAKENCANA) dan Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2023 di auditorium BKKBN, Jakarta. Beliau menargetkan angka stunting harus turun hingga 14% pada tahun 2024. Hal itu terus ditegaskan pada setiap daerah yang ada di Indonesia., tak terkecuali dengan provinsi Jawa Barat dan Kecamatan Purwaharja.
KEMBALI KE ARTIKEL