Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Upaya Melestarikan Kerukunan dalam Keberagaman, Mahasiswa KKN MIT 18 Posko 11 Mengadakan Ngaji Moderasi Beragama

29 Juli 2024   23:37 Diperbarui: 29 Juli 2024   23:40 140 0
Jumat, 26 juli 2024  Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Mandiri inisiatif terpogram (MIT) 18 posko 11 Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang Mengadakan Ngaji moderasi Beragama dengan mengangkat tema " melestarikan kerukunan dalam kehidupan bermasyarakat yang beragam" dengan menghadirkan pemateri dari Dosen UIN Walisongo, Bapak Badruzzaman. Seminar ini diadakan di masjid al hidayah dengan dihadiri oleh ibu-ibu pengajian Jamaah Aisyiah dan termasuk tokoh agama bapak KH. Ahmad Suyuthi sebagai Takmir Masjid al Hidayah dan perangkat desa, bapak ali imron.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun