Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Sosialisasi Pencegahan Pernikahan Dini dan Bahaya Stunting melalui KKN-Pencerahan KEL 40 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo di Desa Claket 2024

11 Februari 2024   20:36 Diperbarui: 11 Februari 2024   20:46 186 0
Mahasiswa KKN-Pencerah kelompok 40 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo pada tanggal 3 Februari 2024 melakukan Sosialisasi Pencegahan pernikahan Dini dan Bahaya Stunting, sasarannya yaitu generasi muda yang berusia produktif dan ibu hamil yang bertempat tinggal di desa tersebut. Sosialisasi ini membahas tentang pencegahan pernikahan dini yang mencakup pembahasan dampak dari pernikahan dini, dampak anak dari hasil pernikahan dini, dan merajuk pada stunting yang berisi materi penyebab stunting, faktor resiko stunting, gejala stunting, diagnosis stunting dan cara pencegahannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun