Kebebasan dalam pergaulan dapat memengaruhi perilaku social dalam diri kita. Baik dapat mengubah diri menjadi pribadi yang baik atau pribadi yang buruk. Hal itu, jika tanpa pengetahuan luas mengenai dampaknya dapat terjadi ancaman dalam diri pribadi. Seperti halnya, pengaruh narkoba yang mudah dijangkau dengan cara apapun.
KEMBALI KE ARTIKEL