Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pelepasan Mahasiswa KKN MIT ke-16 UIN Walisongo Semarang di Desa Gebang Kecamatan Gemuh Kendal

6 Juli 2023   00:21 Diperbarui: 6 Juli 2023   00:33 276 1
Penyerahan mahasiswa KKN MIT (Kuliah Kerja Nyata Mandiri Inisiatif Terprogram) ke-16 dilaksanakan pada tanggal 04 Juli 2023 pada pukul 11.00 di balai desa Desa Gebang Kecamatan Gemuh, Kendal. Acara pelepasan ini secara resmi dilaksanakan oleh pemerintah desa langsung oleh Kepala Desa Gebang Bapak Nur Kholis, diikuti oleh seluruh mahasiswa KKN MIT UIN Walisongo.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun