Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Penyelarasan Program Kerja BUMDES Gempolsewu dengan Mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang Posko 04

28 Juli 2024   16:30 Diperbarui: 28 Juli 2024   16:40 61 1
Rowosari (28/07) - Setiap desa tentunya memiliki Badan Usaha Desa yang bergerak dalam bidang-bidangnya. Dari sektor Unit Mikro Kecil dan Menengah, usaha pribadi, pasar, hingga unit luar desa yang ingin ber-dagang dalam desa. Desa Gempolsewu memiliki tatanan terbaru dalam periode Bapak Carmadi. Diketahui dari Pak Puji, bahwasannya BUMDES Gempolsewu telah vakum selama 3 periode kebelakang. Dengan visi misi PEMDES periode ini, sebagai pelopor Bapak Carmadi ingin membangkitkan kembali segala sesuatu potensi yang dimiliki Desa Gempolsewu. Pada hari Minggu 17 Juli 2024 Mahasiswa KKN Posko 04 melakukan pertemuan dengan BUMDES Gempolsewu untuk menyelaraskan program kerja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun