Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN UIN Walisongo Posko 40 Adakan Rumah Les Cemara di Desa Karangmulyo

10 Juli 2024   21:37 Diperbarui: 10 Juli 2024   21:43 75 0
Karangmulyo, 10 Juli 2024 - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo yang tergabung dalam Posko 40 mengadakan kegiatan edukatif "Rumah Les CEMARA" di Desa Karangmulyo. Kegiatan yang berlangsung di Mushola depan posko ini diadakan setiap hari Senin dan hari Rabu. Rumah Les CEMARA hari ini diikuti oleh 20 anak desa setempat dengan rentang usia dari Taman Kanak-Kanak (TK) hingga kelas 6 Sekolah Dasar (SD).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun