Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Mensukseskan Urban Farming, Mahasiswa KKN MIT-16 Walisongo Menanam Sayuran Hidroponik

17 Agustus 2023   16:47 Diperbarui: 17 Agustus 2023   16:51 161 2
Program Urban Farming membawa dampak positif di berbagai bidang. Urban Farming merupakan praktik menanam tanaman dan memelihara hewan di lingkungan perkotaan. Hal ini dilakukan untuk memperoleh hasil panen yang segar, memanfaatkan lahan yang tersedia di kota, dan mendukung keberlanjutan lingkungan melalui upaya menjaga ketahanan pangan. Guna mensukseskan program Urban Farming yang digelorakan oleh Pemerintah Kota Semarang, Kelurahan Patemon yang dipimpin oleh Bp. Khosim mengajak warga sekitar untuk mengelola lahan atau tanah pekarangan di sekitar rumah. Beberapa jenis tanaman yang cocok untuk ditanam di lingkungan perkotaan antara lain sayuran hijau seperti bayam, kangkung, sawi hijau, dan selada, serta tanaman buah-buahan seperti stroberi dan tomat buah. Tidak hanya itu, beberapa tanaman toga juga dapat ditanam pada lahan terbatas, seperti lengkuas, sereh, kunyit, jahe, dan sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun