Setiap Tahun Ajaran Baru Puskesmas Pakisaji bekerjasama dengan SD/MI, SMP/MTS, dan SMA/SMK/MA yang ada di wilayah Pakisaji untuk melaksanakan screening kesehatan. Screening kesehatan pada anak sekolah bertujuan untuk mengidentifikasi secara dini peserta didik yang mempunyai masalah kesehatan agar segera ditangani sedini mungkin, serta mengumpulkan data maupun informasi untuk menilai perkembangan kesehatan peserta didik.
KEMBALI KE ARTIKEL