BATANG, POSKO101.RED- Divisi ekonomi kreatif (ekraf) Posko 101 KKN UIN Walisongo baru saja merilis laporan penjualan produknya. Hasilnya, keripik tempe yang menajdi produk utama divisi ekonomi kreatif (ekraf) posko 101 berhasil tembus hingga luar Jawa. Hal ini disampaikan oleh anggota divisi ekonomi kreatif, Zulham Ikramullah.
KEMBALI KE ARTIKEL