Bertepatan dengan hari sumpah pemuda, 28 Oktober 2022, diadakan pertunjukan teater yang bertempat di halaman rumah Kepala Desa Karangduren, M. Noor Majid. Para pemuda karang taruna dari masing-masing dusun menampilkan bakatnya dalam acara ini.
KEMBALI KE ARTIKEL