Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Kolaboratif 211 Ikut Sukseskan Selametan Desa sebagai Momen Menjaga Silaturahmi Masyarakat Desa Sukosari

8 Agustus 2022   17:46 Diperbarui: 3 September 2022   08:42 174 0
JEMBER -- Budaya masih sangat melekat pada masyarakat Indonesia, khususnya di Pulau Jawa. Salah satu budaya yang tidak asing dalam kehidupan masyarakat Jawa adalah selametan. Hampir semua masyarakat, dari pedesaan hingga perkotaan akan melakukan selametan dalam berbagai hal. Selametan adalah kearifan lokal yang masih melekat walaupun telah terjadi pergeseran peradaban, dari masa peradaban Hindu-Budha hingga masuknya Islam di Jawa, selametan masih kental dalam tradisi Jawa. Selametan merupakan hasil perpaduan antara budaya animisme, Hindu, Budha dan Islam sehingga didalamnya terdapat unsur budaya, mitos, dan religius.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun