Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN 08 Batu Bara Gelar Sosialisasi Pencegahan Stunting untuk Ibu Hamil dan Balita

29 Agustus 2024   20:24 Diperbarui: 29 Agustus 2024   20:33 81 0
Pakam Raya Selatan, 9 Agustus 2024, Tim KKN 08 Kabupaten Batu Bara melaksanakan kegiatan sosialisasi pencegahan stunting bagi ibu hamil dan ibu yang memiliki balita di Desa Pakam Raya Selatan pada 9 Agustus 2024. Kegiatan ini diadakan bekerja sama dengan Posyandu Desa Pakam Raya Selatan untuk memberikan edukasi penting tentang pencegahan stunting sejak dini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun