Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN 173 Desa Bedadung Jember 2023 : Penyuluhan dan Pengaplikasian Biopori

20 Agustus 2023   21:33 Diperbarui: 23 Agustus 2023   00:00 112 0
Jember, 20 Agustus 2023, Mahasiswa KKN kolaboratif 173 di Desa Bedadung membuat sebuah inovasi terkait pengolahan sampah organik berupa metode Biopori. Biopori sendiri merupakan metode resapan air yang ditunjukan untuk mengatasi banjir dengan cara meningkatkan daya resapair pada tanah. Selain itu, Biopori juga digunakan untuk pengolahan sampah organik dengan cara membuat lubang dimana nantinya lubang ini berfungsi untuk menampung sampah organik dan jalan masuk fauna didalam tanah yang membantu penguraian sampah organik menjadi kompos yang dapaT digunakan sebagai pupuk.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun