Wonosari, 29/09/2023. Pada pukul 08.00 WIB, Tim KKN UNY 2023 Karangduwet 1 dan Karangduwet 2 menuju Balai Kalurahan Desa Karangrejek untuk mengikuti Penarikan KKN bersama Dosen Pembimbing Lapangan KD 1 dan KD 2 yakni Bapak Dr. Eng. Ir. Faqih Ma'arif, M.Eng.,IPM., ASEAN Eng., Pak Lurah Karangrejek Bapak Supramonco, Bapak Dukuh Karangduwet 1 Bapak Suwarna dan Ibu Dukuh Karangduwet 2. Penarikan dilakukan di dalam Kantor Kalurahan Desa Karangrejek.
KEMBALI KE ARTIKEL