Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Gali Potensi UMKM, Desa Kramat Sukoharjo Unggul dengan Kopinya

8 Agustus 2022   12:53 Diperbarui: 8 Agustus 2022   13:03 337 0
Jember (Senin, 8 Agustus 2022) – Kuliah Kerja Nyata Kolaboratif yang diusung oleh Pemerintah Kabupaten Jember menggerakkan seluruh mahasiswa dengan 13 Perguruan Tinggi. Mahasiswa KKN Kolaboratif 141 menggali potensi lokal yang dimiliki oleh Desa Kramat Sukoharjo sebagai objek Desa KKN mereka. Salah satu yang menjadi ikon adalah kopi dengan cita rasa khas. Namun, disamping berbagai keunggulan yang dimiliki masih ditemukan polemik yang hingga kini masih dirasakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun