Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Penggunaan Mesin Pencacah untuk Desa Tempursari, Donomulyo

4 Juli 2021   11:10 Diperbarui: 25 Agustus 2021   21:19 452 0
(Malang, 1/7/2021)- Pemanfaatan limbah kotoran hewan dan limbah sampah rumah tangga dirasa masih awam dimata masyarakat, khususnya di beberapa daerah Kabupaten Malang, tidak terkecuali Desa Tempursari. Meskipun sudah ada upaya dari warga dalam pengolahan limbah sampah seperti telah diadakannya TPST (Tempat Pengolahan Sampah Terpadu), Namun hal ini belum berjalan secara signifikan karena kurangnya dukungan warga serta para pemuda dari desa tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun