Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Murral dan Graffiti Sebagai Wajah Baru Sentra Pengolahan Kopi dan Taman Kanak-Kanak Desa Benjor

18 Mei 2022   21:44 Diperbarui: 18 Mei 2022   21:45 891 0
Dalam KBBI, mural diartikan sebagai lukisan di dinding. Dalam konteks ini, lukisan didefinisikan sebagai gambar dua dimensi atau tiga dimensi. Kata tersebut diambil dari bahasa Inggris, Mural, yang berarti lukisan dinding. Kata itu sendiri diambil dari singkatan fresco yang artinya melukis dinding suatu bangunan. Secara etimologis, fresko berasal dari bahasa Latin Muralis, artinya dinding diserap dari bahasa Latin Kuno Murus, yang juga bisa disebut Moiros dan Moerus. Pada dasarnya, fresco adalah lukisan yang menyatu dengan permukaan dinding atau langit-langit bangunan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun