KKN 65 UIN Raden Mas Said Surakarta dengan penuh semangat dan dedikasi telah melaksanakan kegiatan posyandu remaja dengan tema "Mengenal dan Mencegah Kenakalan Remaja". Kegiatan ini dilaksanakan dalam dua sesi yang penuh makna, bertujuan untuk membekali remaja dengan pengetahuan dan strategi untuk memahami serta mencegah kenakalan remaja sebagai bentuk tanggung jawab bersama.
KEMBALI KE ARTIKEL